Dari begitu banyaknya essential oil yang ada, kami memilih 25 jenis essential oil terpenting khusus untukmu. Essential oil ini dapat digunakan sendirian atau dengan kombinasi dengan essential oil, carrier oil
atau gel & butter untuk mendapatkan manfaatnya secara optimal.